Jumat, 30 Desember 2011

BAHAYA NAPZA


BAHAYA NAPZA DARI ASPEK KESEHATAN : 

By : Ahmad Kholid, S.Kep., Ns. Akper Ngudi Waluyo Ungaran BAHAYA NAPZA DARI ASPEK KESEHATAN


NARKOBA : 

NARKOBA Narkoba adalah singkatan dari narkotika dan obat/bahan berbahaya istilah lain yang diperkenalkan khususnya oleh Departemen Kesehatan Republik Indonesia adalah napza yang merupakan singkatan dari ‘Narkotika, alkohol,Psikotropika dan Zat Adiktif. Semua istilah ini, baik “narkoba” atau napza, mengacu pada sekelompok zat yang umumnya mempunyai resiko kecanduan bagi penggunanya.

Efek – Efek Narkoba : 

Efek – Efek Narkoba Halusinogen menjadi ber-halusinasi dengan melihat suatu hal, contohnya kokain Stimulan mengakibatkan seseorang lebih bertenaga untuk sementara waktu, dan cenderung membuat seorang pengguna lebih senang dan gembira untuk sementara waktu

Slide 4: 

Adiktif Seseorang yang sudah mengkonsumsi narkoba biasanya akan ingin dan ingin lagi, karena secara tidak langsung narkoba memutuskan syaraf-syaraf dalam otak, misalnya ganja , heroin , putaw. Overdosis Dan Akhirnya Kematian

Jenis – jenis narkoba : 

Jenis – jenis narkoba Putaw Ganja Heroin Morphin Kokain Mariyuana

TANDA-TANDA KEMUNGKINAN PENYALAHGUNAAN NARKOTIKA DAN ZAT ADIKTIF : 

TANDA-TANDA KEMUNGKINAN PENYALAHGUNAAN NARKOTIKA DAN ZAT ADIKTIF Fisik berat badan turun drastis mata terlihat cekung dan merah, muka pucat, dan bibir kehitam-hitaman tangan penuh dengan bintik-bintik merah, seperti bekas gigitan nyamuk dan ada tanda bekas luka sayatan. Goresan dan perubahan warna kulit di tempat bekas suntikan buang air besar dan kecil kurang lancar sembelit atau sakit perut tanpa alasan yang jelas

Slide 7: 

Emosi sangat sensitif dan cepat bosan bila ditegur atau dimarahi, dia malah menunjukkan sikap membangkang emosinya naik turun dan tidak ragu untuk memukul orang atau berbicara kasar  terhadap anggota keluarga atau orang di sekitarnya nafsu makan tidak menentu

Slide 8: 

Perilaku malas dan sering melupakan tanggung jawab dan tugas-tugas rutinnya menunjukkan sikap tidak peduli dan jauh dari keluarga sering bertemu dengan orang yang tidak dikenal keluarga, pergi tanpa pamit dan pulang lewat tengah malam suka mencuri uang di rumah, sekolah ataupun tempat pekerjaan dan menggadaikan barang-barang berharga di rumah. Begitupun dengan barang-barang berharga miliknya, banyak yang hilang selalu kehabisan uang waktunya di rumah kerapkali dihabiskan di kamar tidur, kloset, gudang, ruang yang gelap, kamar mandi, atau tempat-tempat sepi lainnya takut akan air. Jika terkena akan terasa sakit – karena itu mereka jadi malas mandi

Slide 9: 

sering batuk-batuk dan pilek berkepanjangan, biasanya terjadi pada saat gejala  “putus zat” sikapnya cenderung jadi manipulatif dan tiba-tiba tampak manis bila ada maunya, seperti saat membutuhkan uang untuk beli obat sering berbohong dan ingkar janji dengan berbagai macam alasan mengalami jantung berdebar-debar sering menguap mengeluarkan air mata berlebihan mengeluarkan keringat berlebihan sering mengalami mimpi buruk mengalami nyeri kepala mengalami nyeri/ngilu sendi-sendi

Ancaman medis akibat penyalahgunaan narkoba : 

Ancaman medis akibat penyalahgunaan narkoba HIV, Hepatitis dan Beberapa Penyakit Menular Lainnya Penyakit Jantung dan Pembuluh Darah. mulai dari detak jantung yang abnormal sampai dengan serangan jantung. Penyakit Gangguan Pernapasan. sejumlah zat psikotropika juga dapat mengakibatkan lambatnya pernapasan, menghalangi udara segar memasuki paru-paru yang lebih buruk dari gejala asma.

Slide 11: 

Penyakit Nyeri Lambung. Penggunaan kokain juga dapat mengakibatkan nyeri pada lambung. Penyakit Kelumpuhan Otot. Beberapa jenis narkoba juga dapat mengakibatkan kejang otot yang hebat, bahkan bisa berlanjut pada kelumpuhan otot. Penyakit Gagal Ginjal. Beberapa jenis narkoba juga dapat memicu kerusakan ginjal Penyakit Neurologis. Penggunaan narkoba juga dapat mengakibatkan perubahan fungsi otak, sehingga menimbulkan permasalahan ingatan

Slide 12: 

Penyakit Kelainan Mental. Penyalahgunaan narkoba mendorong terjadinya paranoia, depresi, agresi, dan halusinasi Penyakit Kelainan Hormon. Semua perusakan ini meliputi kemandulan dan penyusutan testikel pada pria Penyakit Kanker. Aktifitas merokok nikotin ini biasa dihubungkan dengan penyakit kanker mulut, leher, lambung, dan paru-paru

Slide 13: 

Penyakit Gangguan Kehamilan. penyalahgunaan narkoba dapat menyebabkan kelahiran prematur, keguguran, penurunan berat bayi, Permasalahan Kesehatan Lainnya. perlu diketahui pula bahwa semua jenis narkoba tersebut memiliki potensi merubah fungsi tubuh secara keseluruhan.

Slide 14: 

Jangan hancurkan Masa depan kita Karena narkoba !!! Suwun ….

Slide 15: 

Ina kenapa penyebaran narkoba di indonesia masih menyebar luas sedangkan cara penyebarannya sudah diketahui?? Kafid kenapa pabrik rokok yang besar tidak di tutup padahal rokok diharamkan?? Fitri Nurjanah bagaimana cara menangani orang ysng over dosis ?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar